7 Makanan yang Tak Boleh Dikonsumsi Bersamaan dengan Telur
Daftar Isi
- Makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan telur
- 1. Susu kedelai
- 2. Teh
- 3. Gula
- 4. Pisang
- 5. Daging
- 6. Produk susu
- 7. Jeruk
Telurjadi makananfavorit banyak orang. Namun, ada sejumlah makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan telur.
Telur bisa jadi santapan kapan saja, baik untuk sarapan, makan siang, hingga makan malam. Telur juga mudah diolah.
Telur merupakan salah satu makanan bernutrisi kaya manfaat. Telur dikenal sebagai salah satu sumber protein terbaik.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan telur
Berikut beberapa makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan telur, merangkum berbagai sumber.
1. Susu kedelai
Susu kedelai pada dasarnya merupakan salah satu sumber protein nabati terbaik. Namun, mengutip Food NDTV, hindari konsumsi susu kedelai bersamaan dengan telur.
Saat keduanya dikonsumsi bersamaan, kadar protein dalam tubuh akan meningkat pesat. Kondisi ini justru bisa menghambat penyerapan protein.
2. Teh
Banyak orang menjadikan telur dan secangkir teh hangat sebagai menu sarapan. Namun, kombinasi makanan dan minuman ini bisa memicu masalah kesehatan.
Beberapa masalah yang bisa muncul dari kombinasi keduanya adalah sembelit hingga meningkatnya produksi asam lambung.
Selain itu, sebuah studi yang dipublikasikan dalam Journal of Nutritionmenemukan, minum teh dengan telur dapat mengurangi jumlah protein yang terserap hingga 17 persen.
3. Gula
![]() |
Anda juga perlu menghindari konsumsi telur dengan gula. Saat dikonsumsi bersamaan, asam amino yang dikeluarkan keduanya bisa menjadi racun dan memicu pembentukan gumpalan darah.
4. Pisang
Kombinasi telur dan pisang akan terasa berat di perut. Kombinasi keduanya bakal membutuhkan waktu lebih lama untuk dicerna.
Sebagai pilihan terbaik, nikmati keduanya secara terpisah sebagai bagian dari pola makan sehat.
5. Daging
Kelebihan lemak dan protein pada telur dan daging bisa membuat kombinasi keduanya sulit dicerna.
Selain itu, mengonsumsi keduanya bersamaan juga bisa memicu rasa lelah.
Lihat Juga :![]() |
6. Produk susu
Telur dan susu juga kerap jadi menu sarapan banyak orang. Namun, sebenarnya Anda tak disarankan mengkombinasikan keduanya.
Mengutip India Times, makan telur bersamaan dengan produk susu seperti keju bisa memicu masalah pencernaan.
7. Jeruk
Anda juga disarankan agar tidak mengonsumsi telur bersamaan dengan jeruk.
Mengutip Times of India, keasaman dalam buah sitrus berpotensial membekukan telur saat dimasak bersamaan.
Demikian beberapa makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan telur.
相关文章:
- Studi Ungkap Maskapai yang Punya Makanan Pesawat Terbaik dan Terburuk
- Program Buyback Saham BBRI Akan Berdampak Positif pada Kinerja Saham
- Pentingnya Deregulasi Kebijakan Pertanian Demi Kesejahteraan Petani
- Kabar Terbaru Kondisi Habib Rizieq di Rutan Bareskrim: Dia Fokus dan Bahu
- Presiden Prabowo Temui Bill Gates Pagi Ini, Pantau Penyaluran Program MBG
- Pemberian Insentif untuk Mobil Listrik Bakal Dihapus?
- Butuh Modal Kerja, TRON Ungkap Rencana Right Issue 383 Juta Saham
- Jakarta Urutan Kedua Kota Terbaik di Asia untuk Kerja Sambil Liburan
- TETAP CAIR! Saldo Dana Rp 600 Ribu Ngalir ke Rekening Lansia, Disabilitas Juga Dapat Rezeki Ramadan
- 10 Rumah Tinggal di Cengkareng Hangus Terbakar, 65 Personel Damkar Dikerahkan
相关推荐:
- Jepang Ajarkan Etika kepada Turis Asing Lewat Poster Anime Terkenal
- Chery Exeed Exlantix, Sedan Listrik Berbanderol Rp430 Juta dengan Daya Tempuh 710 Km
- TGUPP Bubar Ketika Anies Lengser, Kenneth PDIP: Memang Tidak Ada Prestasinya
- Jangan Minum Teh dan Kopi di Waktu Ini, Bisa Bikin Berabe
- Ciptakan Kualitas Udara Lebih Baik, BAF Donasikan Bibit Mangrove ke
- Perkuat Pasokan Industri dan Listrik, PHE Teken 10 Kontrak Gas
- Waspada! Komplotan Copet Modus Pijat Marak Berkeliaran di Jakarta, Anak SMP di Angkot jadi Korban
- Polda Metro Jaya Bakal Hapus Tilang Manual?
- Kontroversi Pemecatan Twister Angel Novi Sebagai Guru, Sukatani Buka Suara
- Chery Exeed Exlantix, Sedan Listrik Berbanderol Rp430 Juta dengan Daya Tempuh 710 Km
- quickq加速器官网最新
- THR CAIR! Saldo Dana Bansos Maret 2025 Tahap II Dipercepat Masuk Rekening, Cek Besarannya
- Creamer Pada Kopi, Apakah Benar Berbahaya untuk Kesehatan?
- Sritex PHK 10 Ribu Karyawan, Kemnaker Berharap Hak Pekerja Terpenuhi
- quickq加速器官网js7
- Tiket Penerbangan Misterius dengan Destinasi Rahasia Ludes Terjual
- Fenomena Langka, Wanita 21 Tahun Alami Keringat Darah
- Daikin Buka Pabrik Baru di Indonesia, Kemenperin Optimis Industri Elektronik Akan Meningkat Positif
- Lebaran dan Pertanyaan Sakral 'Kapan', Ini Trik Menjawabnya
- FOTO: Balon Udara Hiasi Langit Wonosobo